Pengaruh Pemahaman Konsep Siswa terhadap Penerapan Pembelajaran Berdiferensiasi Berdasarkan Gaya Belajar di Sekolah Dasar Tulungagung
DOI:
https://doi.org/10.17977/um084v3i32025p654-666Keywords:
pemahaman konsep , pembelajaran berdiferensiasi, gaya belajar, Jamovi, Cronbach's AlphaAbstract
Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan desain kelompok kontrol pretest-posttest. Sampel penelitian terdiri dari 70 siswa kelas IV yang dibagi menjadi dua kelompok: kelompok eksperimen (pembelajaran berdiferensiasi) dan kelompok kontrol (pembelajaran konvensional). Instrumen penelitian berupa soal esai dan angket yang telah diuji validitas dan reliabilitasnya menggunakan aplikasi Jamovi 2.3.2. Hasil analisis menunjukkan nilai Cronbach's Alpha sebesar 0,955, yang mengindikasikan tingkat reliabilitas yang sangat tinggi. Analisis data meliputi uji normalitas, uji homogenitas, dan uji-t. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran berdiferensiasi memiliki pengaruh signifikan terhadap pemahaman konsep siswa. Kelompok eksperimen mengalami peningkatan pemahaman konsep yang lebih tinggi dibandingkan kelompok kontrol. Analisis gaya belajar juga mengungkapkan bahwa sebagian besar siswa memiliki kombinasi gaya belajar, meskipun satu gaya cenderung lebih dominan. Dengan demikian, pembelajaran berdiferensiasi terbukti memberikan pengalaman belajar yang lebih relevan dan efektif, serta meningkatkan keterlibatan dan motivasi siswa. Penelitian ini menekankan pentingnya penerapan metode pengajaran adaptif yang mempertimbangkan keragaman individu siswa untuk meningkatkan kualitas pendidikan dasar. Oleh karena itu, guru diharapkan terus mengembangkan keterampilan dalam mengenali dan memenuhi kebutuhan belajar siswa guna menciptakan lingkungan pendidikan yang lebih inklusif.
References
Armadhani, R., & Utama, C. (2024). Implementasi pendekatan berdiferensiasi melalui media pembelajaran konkret, video, dan PPT interaktif pada kelas 5 SD. Journal of Language Literature and Arts, 4(4), 421–427. https://doi.org/10.17977/um064v4i42024p421-427
Asuri, A. N., Wijayanti, A., & Jayanti, I. D. (2023). Analisis gaya belajar dalam pembelajaran berdiferensiasi kelas IV SDN Tambakrejo 01 Semarang. Jurnal Ilmiah PGSD, 12(3), 4471-4477.
Azizah, N. A., & Widyartono, D. (2024). Gaya belajar visual, auditori, dan kinestetik: Temuan dari siswa kelas VII. Journal of Language Literature and Arts, 4(11), 1117–1123. https://doi.org/10.17977/um064v4i112024p1117-1123
Creswell, J. W., & Creswell, J. D. (2018). Research design: Qualitative, quantitative, and mixed methods approaches (5th ed.). SAGE Publications.
Dista, D. X., Hermita, N., & Triani, R. A. (2024). Pengaruh pembelajaran berdiferensiasi di sekolah dasar. Journal of Education Research, 5(2), 994-999.
Guilford, J. P. (1956). Fundamental statistics in psychology and education (3rd ed.). McGraw-Hill.
Hair, J. F., Black, W. C., Babin, B. J., & Anderson, R. E. (2019). Multivariate data analysis (8th ed.). Cengage Learning.
Hikmah, F. I., & Nugraheni, N. (2023). Analisis gaya belajar siswa untuk pembelajaran berdiferensiasi. Jurnal Riset Pendidikan Dasar, 7(1), 31-39.
Marlina, I., & Aini, F. Q. (2024). Perbedaan pembelajaran berdiferensiasi berdasarkan kesiapan dengan gaya belajar terhadap hasil belajar siswa. Jurnal Pendidikan Sains dan Teknologi, 6(2), 392-404.
Nofitasari, F. E., Indiati, I., Suneki, S., & Sijamtini, N. (2023). Analisis profiling gaya belajar peserta didik dalam merancang pembelajaran berdiferensiasi kelas III. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(4), 8811-8820.
Nugroho, C. M. R., & Darmawan, P. (2024). Implementasi pembelajaran berdiferensiasi dalam perspektif teori belajar humanistik pada sekolah dasar: Studi literatur. Journal of Innovation and Teacher Professionalism, 2(3), 282–290. https://doi.org/10.17977/um084v2i32024p282-290
Organisation for Economic Co-operation and Development. (2023). PISA 2022 Assessment and Analytical Framework. OECD Publishing.
Pebriyanti, D. (2023). Pengaruh implementasi pembelajaran berdiferensiasi pada pemenuhan kebutuhan belajar peserta didik tingkat sekolah dasar. Jurnal Kridatama Sains dan Teknologi, 4(1), 89-96.
Retnawati, H. (2016). Analisis kuantitatif instrumen penelitian: Panduan penelitian bidang pendidikan. Parama Publishing.
Ronald, R., & Rahmania, L. A. (2025). Pembelajaran berdiferensiasi di sekolah dasar negeri di Kota Malang pada pembelajaran matematika di Kurikulum Merdeka. Journal of Innovation and Teacher Professionalism, 3(1), 1–10. https://doi.org/10.17977/um084v3i12025p1-10
Saputri, N. K. T. (2024). Analisis gaya belajar siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia siswa kelas IV SDN 1 Cempaga. Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 6(3), 831-849.
Sari, S. W., Untari, M. F. A., Haryati, T., & Saoutro, S. A. (2023). Analisis gaya belajar siswa kelas V untuk menentukan pembelajaran berdiferensiasi. Jurnal Pendidikan Tambusai, 8(2), 2021-2024.
Sholeh, M., & Rofiki, I. (2024). Penerapan pembelajaran berdiferensiasi berbantuan media teknologi pada materi teks nonfiksi untuk siswa kelas VI sekolah dasar. Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Islam, 9(1), 10-23.
Subair, A., & Bustan, B. (2024). Hubungan Antara Gaya Belajar dengan Hasil Belajar dalam Mata Kuliah Teknologi Informasi dan Sejarah Populer pada Kelompok Mahasiswa Pendidikan Sejarah FISH UNM. Jurnal Pemikiran dan Pengembangan Pembelajaran, 6(1), 114-121.
Sugiyono. (2017). Metode penelitian pendidikan: Pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Alfabeta.
Susilo, J., Cipwati, A., Pramita, M., Cahyaningrum, & Sari, N. K. (2024). Pengimplementasian pembelajaran berdiferensiasi produk berdasarkan gaya belajar. Jurnal Review Pendidikan dan Pengajaran, 11(3), 12009-12016.
Taber, K. S. (2018). The use of Cronbach’s alpha when developing and reporting research instruments in science education. Research in Science Education, 48(6), 1273–1296. https://doi.org/10.1007/s11165-016-9602-2
Widyawati, R. P. (2023). Analisis penerapan pembelajaran berdiferensiasi pada materi IPS di sekolah dasar. Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 12(1), 365-379.
Wijaya, S., Sumantri, M. S., & Nurhasana, N. (2022). Implementasi merdeka belajar melalui strategi pembelajaran terdiferensiasi di sekolah dasar. Jurnal Ilmiah PGSD, 10(2), 1459-1506.
Wiyono, H., Rahayuningtyas, W., & Anggoro, B. K. (2024). Tren pembelajaran diferensiasi dalam kajian guru di Indonesia: Analisis jurnal terindeks Sinta. Journal of Language Literature and Arts, 4(5), 512–520. https://doi.org/10.17977/um064v4i52024p512-520
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Venia Regita Irnelia, Dya Ayu Agustina, Frita Devi Asriyanti

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.