Penerapan Model Pembelajaran Kontekstual untuk Melatih Keterampilan Menulis Kalimat dalam Bahasa Mandarin bagi Siswa Kelas XI Lintas Minat SMAN 6 Malang

Authors

DOI:

https://doi.org/10.17977/um064v2i102022p1470-1482

Keywords:

contextual learning model, writing skill, chinese sentence

Abstract

Abstract: Students of XI grade elective class in SMAN 6 Malang have difficulty in writing Chinese sentences due to their poor vocabulary comprehension, inaccuracy of sentence structures, and lacking ideas and creativity. This study aims to describe the application of contextual learning model to train the Chinese sentence making skill and to describe the responses of XI grade elective class students to the application of contextual learning models. This research uses qualitative method with a descriptive type of research. The instruments of this study were observation and questionnaire sheets. Contex­tual model can be applied in learning to make Chinese compound sentences. The results of the observations show that learning activities went smoothly in accordance with the contextual model stages (activating knowledge, acquiring knowledge, understanding knowledge, applying knowledge, and reflecting knowledge). During the activity (applying knowledge) most students were able to write sentences correctly and understand the usage of一边…一边…and一面…一面… The responses of the questionnaire shows that the application of the contextual model was fun, that the students were more enthusiastic in learning and students find it easier to find ideas to make sentences because they are associated with real-life contexts.

Keywords: contextual learning model; writing skill; Chinese sentence

Abstrak: Siswa kelas XI Lintas Minat SMAN 6 Malang mengalami kesulitan dalam menulis kalimat bahasa Mandarin karena pemahaman kosakata yang kurang, ketidaktepatan penyusunan struktur kalimat, serta pengembangan ide dan kreativitas yang masih rendah. Penelitian dilakukan dengan tujuan untuk mendeskripsikan penerapan model pembelajaran kontekstual untuk melatih keterampilan menulis kalimat majemuk dalam bahasa Mandarin serta mendeskripsikan respons siswa kelas XI Lintas Minat bahasa Mandarin terhadap penerapan model pembelajaran kontekstual. Metode yang digunakan dalam penelitian ini yaitu metode penelitian kualitatif jenis deskriptif. Penelitian ini menggunakan instrumen berupa lembar observasi dan lembar angket respons siswa. Hasil observasi menunjukkan bahwa kegiatan pembelajaran berlangsung lancar sesuai dengan tahapan-tahapan dalam model pembelajaran kontekstual (activating knowledge, acquiring knowledge, understanding knowledge, applying knowledge, dan reflecting knowledge). Model pembelajaran kontekstual dapat diterapkan dalam pembelajaran menulis kalimat majemuk bahasa Mandarin. Pada kegiatan (applying knowledge) sebagian besar siswa dapat menulis kalimat dengan benar dan memahami perbedaan penggunaan —边……一边……  dan一面……一面……. Hasil angket menunjukkan bahwa penerapan model pembelajaran kontekstual berlangsung menyenangkan, sehingga siswa lebih antusias dan bersemangat dalam belajar serta siswa merasa lebih mudah menemukan ide dalam menulis kalimat karena dikaitkan dengan konteks kehidupan nyata.

Kata kunci: model pembelajaran kontekstual; keterampilan menulis; kalimat bahasa Mandarin

References

Adnyana, D. P. (2015). Metode kontekstual (contextual teaching and learning) dalam pembelajaran tata bahasa Jepang dasar (shokyou bunpo) bagi mahasiswa semester II Sastra Jepang Sekolah Tinggi Bahasa Asing Saraswati Denpasar. SPHOTA: Jurnal Linguistik dan Sastra, 7(1). Retrieved from https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/sphota/article/view/1295

Chandra, Y. N. (2016). Sintaksis bahasa Mandarin. Jakarta: Mitra Wacana Media.

Elisabeth. (2019). 印尼大学汉语教学方法调查分析 —— 以彼德拉大学中文 系为例 [Studi analisa metode pengajaran bahasa Mandarin Program Studi Bahasa Mandarin Universitas Kristen Petra Surabaya]. Century, 7(2), 13–28. doi: 10.9744/century.7.2.13-28

Hendrisman, H. (2019). Penggunaan metode diskusi terhadap keterampilan menulis teks ulasan. Jurnal Kajian Bahasa, Sastra dan Pengajaran (KIBASP), 3(1), 80–91. doi: https://doi.org/10.31539/kibasp.v3i1.902

Hidayat, M. S. (2012). Pendekatan kontekstual dalam pembelajaran. Insania: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan, 16, 231–247. Retrieved from https://ejournal.uinsaizu.ac.id/index.php/insania/article/view/1500

Johnson, E. B. (2014). Contextual teaching and learning menjadikan kegiatan belajar mengajar mengasyikkan dan bermakna (I. Setiawan, Trans.). Bandung: Kaifa.

Ju, S. Y., & Mei, S. Y. (2020). Students’ attitudes and perceptions of learning Mandarin Chinese via animated video. International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, 10(10), 567–579. doi: https://doi.org/10.6007/ijarbss/v10-i10/7782

Kusuma, A., & Fanani, U. Z. (2019). Mandarin dalam menulis karangan sederhana pada siswa kelas XI Kelas XI Bahasa SMA Nurul Jadid Paiton Probolinggo. Mandarin Unesa, 2(1), 1–7. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/manadarin/article/view/28016

Miles, M. . & Huberman, A. M. (1984). Analisis data kualitatif. Jakarta: Universitas Indonesia.

Nazir, M. (1988). Metode Ppnelitian. Jakarta: Ghalia Indonesia.

Octaviani, F. R., Murniasih, A. T., Dewi, D. K., & Agustina, L. (2020). Apersepsi berbasis lingkungan sekitar sebagai pemusatan fokus pembelajaran biologi selama pembelajaran daring. Buletin Pengembangan Perangkat Pembelajaran, 2(2), 8–17. Retrieved from https://journals.ums.ac.id/index.php/bppp/article/view/13792

Permendikbud. (2016). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia No. 24 Tahun 2016 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013 pada Pendidikan Dasar dan Menengah. Retrieved from https://simpuh.kemenag.go.id/regulasi/permendikbud_24_16.pdf

Sakinah, Arianti, R., & Putri, D. (2021). Peningkatan keterampilan menulis teks prosedur kompleks melalui model take and give pada siswa kelas X TKJ SMK Pemdes Ujungbatu. Jurnal AKRAB JUARA, 6(1), 190–202. Retrieved from https://akrabjuara.com/index.php/akrabjuara/article/view/1363

Saryono. (2010). Metode penelitian kualitatif. Bandung: PT. Alfabeta.

Septiani, B., & Djuhan, M. W. (2021). Upaya guru meningkatkan sikap sosial siswa melalui metode diskusi pada mata pelajaran IPS untuk kelas VII SMP Negeri 1 Balong Ponorogo. JIIPSI: Jurnal Ilmiah Ilmu Pengetahuan Sosial, 1(2), 61–78. doi: https://doi.org/10.21154/jiipsi.v1i2.249

Sugiyono. (2010). Metode penelitian pendidikan: Pendekatan kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sutami, H. (2012). Fungsi dan kedudukan bahasa Mandarin di Indonesia. Paradigma: Jurnal Kajian Budaya, 2(2), 212–239. Retrieved from https://scholarhub.ui.ac.id/paradigma/vol2/iss2/6/

Trianto. (2007). Model-model pembelajaran inovatif berorientasi konstruktivistik. Jakarta: Prestasi Pustaka.

Vanola, D. (2016). Hubungan penguasaan kosakata dengan kemampuan menulis karangan sederhana dalam bahasa Mandarin pada siswa kelas XI Bahasa MA Raudlatul Muta’allimin Babat Lamongan. Mandarin Unesa, 1(1), 1–6. Retrieved from https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/manadarin/article/view/16042

Ventivani, A., Sakti, K. F. L., & Sunarti. (2020). Keefektifan bahan kajian kurikulum bahasa Mandarin terhadap kemampuan mahasiswa berbahasa Mandarin. Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra, 7(2), 30–38. doi: https://doi.org/10.21067/jibs.v7i1.4489

Zahorik, J. A. (1995). Constructivist teaching fastback 390. Bloomington: Phi Delta Kappa.

田军. (2012). 加强汉语学习者写作能力的策略 [Strategies to enhance Chinese learners’writing skills]. Proceedings of the 7th Canadian TCSL International Conference 2012, 141–147. Retrieved from http://www.canadiantcslassociation.ca/PDF/jor1224.pdf

Downloads

Published

2022-12-20

How to Cite

Tiyas, C. W. ., Retnantiti, S., & Sakti, K. F. L. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Kontekstual untuk Melatih Keterampilan Menulis Kalimat dalam Bahasa Mandarin bagi Siswa Kelas XI Lintas Minat SMAN 6 Malang. JoLLA: Journal of Language, Literature, and Arts, 2(10), 1470–1482. https://doi.org/10.17977/um064v2i102022p1470-1482

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>