Analisis Visual Desain Cover Novel-novel Karya Boy Candra

Authors

  • Franciscus Xaverius Langga Universitas Negeri Malang
  • Sumarwahyudi Universitas Negeri Malang
  • Abdul Rahman Prasetyo Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.17977/um064v1i42021p560-572

Keywords:

analisis visual, ilustrasi, warna, tipografi, cover novel

Abstract

Abstract: Novel is a work of fiction that is printed like a book and has a cover. Novel cover is one element that can increase the purchasing power of its readers. Therefore, the cover of the novel is designed in an attractive manner, including the novels by Boy Candra which become the identity of the author and the novel is also one of the reasons why these novels become best sellers. Some elements that can compose a cover design are illustration, colour, and typography. The research objective to be achieved is to determine the visual design of the cover of Boy Candra's novels, which includes several elements, namely illustrations, colours, and typography. This study uses a qualitative descriptive method using observation and documentation as its data collection instruments. The result of analysis showed that the cover design of Boy Candra’s novel made use of achromatic colour that looks simple, elegant, mysterious, and dark. In addition, the writing design on the cover uses a consistent type of typography, for example on the nameplate/logo, synopsis, masthead, and also headlines that use script and cursive fonts.

Keywords: Visual Analysis, Illustration, Colour, Typography,  Novel Cover

Abstrak: Novel merupakan karya fiksi yang dicetak seprti sebuah buku dan memiliki cover. Cover novel merupakan salah satu elemen yang dapat meningkakan daya beli para pembacanya. Oleh karena itu, cover novel didesain secara menarik, termasuk novel-novel karya Boy Candra yang menjadi identitas pengarang dan novelnya pun menjadi salah satu alasan novel-novel tersebut menjadi best seller. Beberapa unsur yang dapat menyususn sebuah desain cover yaitu ilustrasi, warna,dan tipografi. Tujuan penelitian yang hendak dicapai oleh adalah untuk mengetahui desain visual cover novel-novel Boy Candra, yang meliputi beberapa hal yaitu ilustrasi, warna, dan tipografi. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan instrument penelitian obseervasi dan dokumentasi. Dengan menggunakan metode dan instrumen penelitian tersebut, dapat disimpulkan bahwa desain cover warna yang digunakan pada cover adalah warna akromatik, terlihat simple, elegan, misterius, sedih. Selain itu, desain tulisan pada cover menggunaan jenis tipografi yang konsisten pada cover novel karya Boy Candra, contohnya pada nameplate/logo, sinopsis, masthead, dan juga headline yang menggunakan font script and cursive.

Kata kunci: analisis visual, ilustrasi, warna, tipografi, cover novel

References

Alfiyatul, D. M. (2020). Nilai-nilai pendidikan karakter dalam novel 99 Cahaya di Langit Eropa. (Skripsi). Diunduh dari https://etheses.iainkediri.ac.id/id/eprint/966).

Assegaf, D. H. (1982). Jurnalistik masa kini: Pengantar ke praktik kewartawanan. Jakarta: Ghalia Indonesia

Baldinger, W. (1996). The visual of art. London: The Library Assocation.

Fahmi, J. (2020). Analisis Visual Sampul Novel Terjemahan Harry Potter terbitan Indonesia dengan metode Deskriptif Analisis, (Skripsi, Universitas Komputer Bandung). Diunduh dari https://elibrary.unikom.ac.id/id/eprint/3558.

Ghony, M. D., & Almanshur, F. (2012). Metodologi penelitian kualitatif. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Hendratman, H. (2015). Computer graphic design. Bandung: Informatika.

Kertamukti, R. (2011). Tipografi. Diunduh dari http://ramakertamukti.wordpress.com.

Khairunnisa., & Agustiningrum, W. (2020). Analisis Cover Laskar Pelangi karya Andrea Hirata. Visual Heritage: Jurnal Kreasi Seni dan Budaya, 3(1), 20-28.

Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). (2015). Diakses pada tanggal 22 Feburari 2021.

Nurgiyantoro, B. (2010). Penilaian pembelajaran bahasa. Yogyakarta: BPFE.

Rohidi, T. R. (1984). Lintasan peristiwa dan tokoh seni rupa baru. Semarang: IKIP Semarang Press.

Rustan, S. (2009). Layout dasar dan penerapannya. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Sihombing, D. (2001). Tipografi dalam Desain Grafis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Soedarso, S. (1990). Tinjauan seni: Sebuah pengantar untuk apresiasi seni. Yogyakarta: Saku Dayar Sana.

Soedarso, N. (2014). Perancangan buku ilustrasi perjalanan Mahapatih Gajah Mada. Humaniora, 5(2), 561-570. Diunduh dari http://library.binus.ac.id/eColls/eJournal/02_DKV_Nick%20Soedarso.pdf.

Sofyan, S. (1994). Jurnal seni: Seni ilustrasi sebuah tinjuan historis. Yogyakarta: BP ISI.

Sumardjo, J. (1984). Memahami kesusastraan. Bandung: ALumni

Downloads

Published

2021-04-30

How to Cite

Langga, F. X. ., Sumarwahyudi, & Prasetyo, A. R. . (2021). Analisis Visual Desain Cover Novel-novel Karya Boy Candra . Journal of Language Literature and Arts, 1(4), 560–572. https://doi.org/10.17977/um064v1i42021p560-572

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>