Implementasi Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Perspektif Teori Belajar Humanistik pada Sekolah Dasar: Studi Literatur

Authors

  • Citra Maulidyah Rahmawati Nugroho PPG Universitas Negeri Malang
  • Puguh Darmawan Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.17977/um084v2i32024p282-290

Keywords:

pembelajaran berdiferensiasi, sekolah dasar, studi literatur, teori belajar humanistik

Abstract

Penerapan pembelajaran berdiferensiasi dalam perspektif teori belajar humanistik disarankan untuk diadopsi di Sekolah Dasar sebagai respons terhadap kompleksitas tantangan pendidikan di era 21. Pendekatan pembelajaran ini memiliki potensi untuk memfasilitasi pengembangan potensi dan kreativitas siswa secara lebih optimal, sambil menyediakan pengalaman pembelajaran yang disesuaikan dengan karakteristik, gaya belajar, dan tingkat kesiapan individu siswa. Tujuan artikel ini untuk menganalisis implementasi pembelajaran berdiferensiasi dalam perspektif teori belajar humanistik di Sekolah Dasar. Penelitian ini menggunakan metode studi literatur dari berbagai sumber artikel pada jurnal elektronik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa implementasi pembelajaran berdiferensiasi dalam perspektif teori belajar humanistik di Sekolah Dasar berhasil meningkatkan kreativitas dan pencapaian belajar siswa. Hal ini menegaskan pentingnya pendekatan ini dalam mengakomodasi keberagaman siswa untuk mengoptimalkan potensi dan kreativitas siswa. Siswa dapat belajar sesuai dengan karakteristik dan gaya belajar masing-masing dengan guru sebagai fasilitator. Penerapan ini direkomendasikan di Sekolah Dasar untuk mendukung proses pembelajaran yang intensif sesuai dengan kemampuan belajar siswa, sambil memastikan fasilitas pembelajaran yang memadai.

Kata kunci: pembelajaran berdiferensiasi, sekolah dasar, studi literatur, teori belajar humanistik

Implementation of Differentiated Learning in the Perspective of Humanistic Learning Theory in Elementary Schools:
Literature Review

The implementation of differentiated learning within of humanistic learning theory is recommended to be adopted in elementary schools in response to the complexity of educational challenges in the 21st century. This approach to learning has the potential to facilitate the development of students' potential and creativity more optimally, while providing a learning experience tailored to the characteristics, learning styles, and readiness levels of individual students. The aim of this article is to analyze the implementation of differentiated learning within the humanistic learning theory in elementary schools. This research employs a literature review method from various sources of articles in electronic journals. This study identifies that the implementation of differentiated learning within the perspective of humanistic learning theory in elementary schools has successfully enhanced students' creativity and academic achievements. This underscores the significance of this approach in accommodating student diversity to maximize their potential and creativity. Students can learn according to their characteristics and learning styles, with educators serving as facilitators. This implementation is recommended in elementary schools to support an intensive learning process tailored to students' learning abilities, while ensuring adequate learning facilities.

Keyword: differentiated learning, elementary school, humanistic learning theory, literature review

References

Abidah, Aklima, & Abdul Razak. (2022). Tantangan Guru Sekolah Dasar dalam Menghadapi Era Society 5.0. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(2c), 769–776.

Aminuriyah, S., Suyitno, & Fauziati, E. (2022). Differensiasi Pembelajaran dalam Perspektif Carl R Rogers. Jurnal Humaniora, 9(2), 128.

Aprima, D., & Sari, S. (2022). Analisis Penerapan Pembelajaran Berdiferensiasi Dalam Implementasi Kuriku-lum Merdeka Pada Pelajaran Matematika SD. Cendikia: Media Jurnal Ilmiah Pendidikan, 13(1), 95–101.

Arzfi, B. P., & Jamna, J. (2024). Implementasi Teori Belajar Humanistik dalam Pembelajaran Berdiferensiasi IPAS di Sekolah Dasar. Mitra PGMI: Jurnal Kependidikan MI, 10(1), 39–49.

Bria, M. E. krista, & Muhsam, J. (2022). Peningkatan Hasil Belajar Siswa Tema 8 Kabupaten Tempat Saya Tinggal Melalui Pendekatan Exploratory Discovery Kelas IV SDK Besikama I Kabupaten Malaka Tahun Pelajaran 2020/2021. Prosedia Seminar Nasional Ilmu Sosial, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi , 11, 290–295.

Cahyani, A. E. M., Mayasari, T., & Sasono, M. (2020). ). Efektivitas E-Modul Project Based Learning Ber-integrasi STEM Terhadap Kreativitas Siswa SMK. Jurnal Ilmiah Pendidikan Fisika, 4(1), 15.

Cholilah, M., Tatuwo, A. G. P., Komariah, Rosdiana, S. P., & Fatirul, A. N. (2023). Pengembangan Kurikulum Merdeka Dalam Satuan Pendidikan Serta Implementasi Kurikulum Merdeka pada Pembelajaran Abad 21. Sanskara Pendidikan dan Pengajaran, 1(2), 56–67.

Ekawati, M., & Yarni, N. (2019). Teori Belajar Berdasarkan Aliran Psikologi Humanistik dan Implikasi Pada Proses Belajar Pembelajaran. Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran (JRPP), 2(2), 266–269.

Endrawati, C., Muhsam, J., & Wula, Z. (2023). Model Pembelajaran Project Based Learning Berbantuan Me-dia Mind Mapping Tema 6 Panas dan Perpindahannya untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas V MI Al-Fitrah Oesapa. Mimbar PGSD Flobamorata, 1(3), 149–155.

Habsy, B. A., & Atsila, B. A. (2024). Teori Belajar Humanistik serta Penerapannya dalam Pembelajaran. TSAQOFAH, 4(2), 658–673.

Herwina, W. (2021). Optimalisasi Kebutuhan Murid dan Hasil Belajar Dengan Pembelajaran Berdiferensiasi. Perspektif Ilmu Pendidikan, 35(2), 175–182.

Huda, C. (2024). Paradigma Pembelajaran IPA Berbasis Proyek Berdiferensiasi: Menyukseskan Kurikulum Merdeka Belajar Kampus Merdeka. Penerbit NEM.

Islamiati, A., & Neviyarni. (2023). Memperkuat Karakter Melalui Landasan Filosofi Menggali Potensi Siswa Di Sekolah Dasar. Didaktik: Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 9(2), 1375–1393.

Jenyana, I. M. R. (2022). Pembelajaran yang Berdiferensiasi. Inovasi Jurnal Guru, 8(17), 31–37.

Magdalena, I. (2021). Perkembangan Siswa Sekolah Dasar. CV Jejak (Jejak Publisher0.

Mulyasa, H. E. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka. Bumi Aksara.

Perni, N. N. (2019). Penerapan Teori Belajar Humanistik Dalam Pembelajaran. Adi Widya: Jurnal Pendidikan Dasar, 3(2), 105.

Prasetyo, R., & Suciptaningsih, O. A. (2022). Penerapan Teori Belajar Humanistik Pada Pembelajaran Ber-diferensiasi Di Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Global Education, 3(2), 233–237.

Purwanto, A. T. (2023). Pembelajaran berdiferensiasi. Jurnal Pedagogi, 16(1), 34–35.

Retnaningsih, L. E., & Khairiyah, U. (2022). Kurikulum merdeka pada pendidikan anak usia dini. SELING: Jurnal Program Studi PGRA, 8(2), 143–158.

Rukmi, D. A., & Mutiah, T. (2023). Penerapan Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Perspektif Teori Belajar Humanistik. Jurnal Pendidikan Dasar Flobamorata, 4(3), 699–706. https://doi.org/10.51494/jpdf.v4i3.985

Rukmi, D. A., Nisa, A. F., Yustina, A., Vitriani, D., & Nurhayati, S. (2023). Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Menumbuhkan Percaya Diri Siswa SD. Jurnal Ilmiah Pendidikan Citra Bakti, 10(4), 798–810. https://doi.org/10.38048/jipcb.v10i4.1824

Safitri, A., Rusmiati, M. N., Fauziyyah, H., & Prihantini. (2022). Pentingnya Memahami Karakteristik Siswa Sekolah Dasar untuk Meningkatkan Efektivitas Belajar dalam Mata Pelajaran Bahasa Indonesia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 9333–9339.

Saputri, S. (2022). Pentingnya Menerapkan Teori Belajar Humanistik dalam Pembelajaran untuk Meningkat-kan Hasil Belajar Siswa pada Jenjang Sekolah Dasar. EduBase, 3(1), 47–59.

Suralaga, F. (2021). Psikologi Pendidikan Implikasi dalam Pembelajaran. Depok: Raja Grafindo Persada.

Suryaman, M. (2020). Orientasi Pengembangan Kurikulum Merdeka Belajar. Seminar Nasional Pendidikan Bahasa Dan Sastra, 13–28.

Wulandari, A. S. (2022). Literature Review: Pendekatan Berdiferensiasi Solusi Pembelajaran dalam Keberagaman. Jurnal Pendidikan MIPA, 12(3), 682–689. https://doi.org/10.37630/jpm.v12i3.620

Downloads

Published

06/26/2024

How to Cite

Nugroho, C. M. R. ., & Darmawan, P. . (2024). Implementasi Pembelajaran Berdiferensiasi dalam Perspektif Teori Belajar Humanistik pada Sekolah Dasar: Studi Literatur. Journal of Innovation and Teacher Professionalism, 2(3), 282–290. https://doi.org/10.17977/um084v2i32024p282-290

Issue

Section

Articles