STUDI LITERATUR: HUBUNGAN BURNOUT ACADEMIC TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA

Authors

  • Anita Tri Rahayu Universitas Negeri Malang
  • Diniy Hidayatur Rahman Universitas Negeri Malang

Keywords:

studi literatur, kejenuhan akademik, prokrastinasi akademik

Abstract

Abstrak

Dilingkungan pendidikan tidak akan pernah lepas dari fenomena prokrastinasi akademik. Terjadinya prokrastinasi akademik yang dilakukan oleh siswa akan memberikan dampak negatif terhadap kegiatan akademiknya, seperti halnya tugas menjadi terbengkalai, hasil pengerjaan tugas menjadi tidak bisa maksimal, bahkan mampu mengganggu prestasi akademiknya. Terjadinya prokrastinasi akademik ini dipengaruhi beberapa faktor, salah satunya adalah burnout academic. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dengan metode library research (studi literatur). Adapun tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan burnout academic terhadap prokrastinasi akademik pada siswa yang didapatkan melalui sumber tertulis. Sumber data yaitu terdiri dari 6 skripsi dan 4 jurnal dengan interval waktu 10 tahun terakhir. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat hubungan antara burnout academic terhadap prokrastinasi akademik pada siswa dengan arah hubungan positif. Artinya semakin tinggi tingkat burnout academic yang dimiliki oleh siswa, maka semakin tinggi juga tingkat prokrastinasi akdemik pada siswa. Begitupun sebaliknya, semakin rendah tingkat burnout academic yang dimiliki oleh siswa, maka semakin rendah juga tingkat prokrastinasi akdemik pada siswa.

References

Agustriandri, F. (2021). Hubungan antara academic burnout dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Islam Negeri UIN Maulana Malik Ibrahim Malang di masa perkuliahan daring. Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

Alvira, M. (2014). Keefektifan teknik self management untuk mereduksi prokrastinasi akademik siswa SMP (Universitas Negeri Malang). Universitas Negeri Malang. Retrieved from http://repository.um.ac.id/2084/

Dinata, W. (2023). Hubungan Antara prokrastinasi akademik dengan burnout akademik pada peserta didik. Ranah Research : Journal of Multidisciplinary Research and Development, 5(2), 191–200. https://doi.org/10.31933/RRJ.V5I2.705

Farkhah, S. B., Hasanah, M., & Amelasasih, P. (2022). Pengaruh academic burnout terhadap prokrastinasi akademik dalam menyusun skripsi pada mahasiswa. Jurnal Bimbingan Dan Konseling Islam. Retrieved from https://ejournal.insud.ac.id/index.php/bki/article/view/567

Gracelyta, T., & Harlina. (2021). Tingkat prokrastinasi akademik siswa di masa pandemi Covid-19. Jurnal Konseling Komprehensif Universitas Sriwijaya. Retrieved from https://ejournal.unsri.ac.id/index.php/jkonseling/article/view¬/14511

Khotimah, R., Radjah, C., & Handarini, D. (2016). Hubungan antara konsep diri akademik, efikasi diri akademik, harga diri dan prokrastinasi akademik pada siswa SMP Negeri Di Kota Malang. Jurnal Kajian Bimbingan Dan Konseling, 1(2), 60–67. https://doi.org/10.17977/UM001V1I22016P060

Majid, A. . (2017). Hubungan antara kontrol diri(self kontrol) dengan prokrastinasi akademik dalam menelesaikan skripsi pada mahasiswa FTIK Jurusan Pai Angkatan 2012. Retrieved March 29, 2022, from Journal of Chemical Information and Modeling website: http://e-repository.perpus.iainsalatiga.ac.id/1636/

Oktaviani, F. (2022). Hubungan academic burnout dengan prokrastinasi akademik siswa kelas XI di MAN 1 banyuasin (Universitas Sriwijaya). Universitas Sriwijaya. Retrieved from https://repository.unsri.ac.id/67513/

Putri, K. P. D., Nauli, F. A., & Aziz, A. R. (2023). Hubungan burnout terhadap perilaku prokrastinasi akademik pada mahasiswa keperawatan Universitas Riau. JUKEJ : Jurnal Kesehatan Jompa, 2(2), 164–177. https://doi.org/10.57218/¬jkj.vol2.iss2.896

Rahayu, A. T. (2023). Kontribusi kejenuhan akademik dan konformitas terhadap prokrastinasi akademik pada siswa Kelas X SMA Negeri 6 Malang / Anita Tri Rahayu.

Roza, F. (2018). Hubungan antara student burnout dengan prokrastinasi akademik pada siswa SMA swasta dharma patra pangkalan berandan (Doctoral dissertation, Universitas Sumatera Utara).

Saputra, Y. A. A. (2020). Hubungan antara academic burnout dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa universitas mercu buana yang bekerja. Retrieved from http://eprints.mercubuana-yogya.ac.id/8017/

Sholihat, R. N., Irwandi, D., & Nurulita, S. A. (2023). Hubungan student burnout dengan prokrastinasi akademik pada mahasiswa Pendidikan Kimia selama pembelajaran dalam jaringan. Dalton : Jurnal Pendidikan Kimia Dan Ilmu Kimia, 6(2), 144. https://doi.org/10.31602/dl.v6i2.10625

Syahril, A. (2020). Hubungan antara konformitas dengan prokrastinasi akademik pada siswa SMA Negeri 1 Ujungbatu Rokan Hulu (Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Pekanbaru). Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau Pekanbaru. Retrieved from http://repository.uin-suska.ac.id/29062/

Ulya, H. F. S. (2022). Pengaruh burnout akademik terhadap prokrastinasi akademik mahasiswi penghafal Alqur’an PPTQ Nurul Huda Malang.

Winahyu, D. M. K., & Wiryosutomo, H. W. (2020). Hubungan dukungan sosial dan student burnout dengan prokrastinasi akademik siswa kelas XI SMA Negeri 3 Sidoarjo. Jurnal BK UNESA, 11(1). Retrieved from https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/jurnal-bk-unesa/article/view/32026

Downloads

Published

31-03-2024

How to Cite

Anita Tri Rahayu, & Diniy Hidayatur Rahman. (2024). STUDI LITERATUR: HUBUNGAN BURNOUT ACADEMIC TERHADAP PROKRASTINASI AKADEMIK PADA SISWA. Jurnal Pembelajaran, Bimbingan, Dan Pengelolaan Pendidikan, 4(3), 12. Retrieved from http://journal3.um.ac.id/index.php/fip/article/view/5566

Issue

Section

Articles