Hubungan Antara Sikap dengan Perilaku Personal Hygiene Menstruasi Siswi SMA Budi Utomo Jombang

Authors

  • Eka Tyas As Sidiqiah Universitas Negeri Malang, Jalan Semarang No. 5, Malang, Jawa Timur, 65145, Indonesia
  • Siti Nurrochmah Universitas Negeri Malang, Jalan Semarang No. 5, Malang, Jawa Timur, 65145, Indonesia
  • Farah Paramita Universitas Negeri Malang, Jalan Semarang No. 5, Malang, Jawa Timur, 65145, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.17977/um062v4i12022p24-32

Keywords:

personal hygiene menstruasi, sikap, remaja putri

Abstract

Sexual and reproductive health education is considered taboo to be given to adolescents, as a result, many myths and bad perceptions are spread regarding menstruation. The results of interviews with Budi Utomo High School students, it was found that 6 out of 10 students' behavior personal hygiene had poor. Self-care during menstruation is influenced by factors, biological, cultural, environmental, social values, knowledge, and perceptions. This study aims to determine the relationship between student attitudes towards behavior personal hygiene menstrual. The design of this research is analytic observational with an approach cross-sectional. The research population is 1.374 students of SMA Budi Utomo Jombang with a total sample of 95 respondents who were taken using the technique Quota Sampling. Data was collected by distributing questionnaires in the online form of Google forms. The results showed that most respondents had good attitudes 60 (63 percent) and behavior personal hygiene good menstrual73 (77 percent). The results of the bivariate analysis using the test chi-square obtained the attitudes and behavior of personal hygiene menstrual (p-value 0.050). The study concludes that there is a significant relationship between attitudes towards behavior for personal hygiene menstrual students at SMA Budi Utomo Jombang.

Pendidikan kesehatan seksual dan reproduksi dianggap tabu untuk diberikan pada remaja, akibatnya banyak tersebar mitos dan persepsi buruk terkait menstruasi. Hasil wawancara kepada siswi SMA Budi Utomo, ditemukan 6 dari 10 orang siswi berperilaku personal hygiene yang buruk. Perawatan diri saat menstruasi dipengaruhi oleh faktor, biologis, kebudayaan, lingkungan, nilai sosial, pengetahuan dan persepsi. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara sikap siswi terhadap perilaku personal hygiene menstruasi. Rancangan penelitian ini adalah observasional analitik dengan pendekatan cross sectional. Populasi penelitian yaitu siswi SMA Budi Utomo Jombang sebanyak 1.374 siswi dengan jumlah sampel penelitian sebanyak 95 responden yang diambil menggunakan teknik Quota Sampling. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner secara online berupa Google form. Hasil penelitian menunjukkan mayoritas responden memiliki sikap baik 60 (63 persen) dan perilaku personal hygiene menstruasi baik 73 (77 persen). Hasil analisis bivariat menggunakan uji chi square memperoleh sikap dan perilaku personal hygiene menstruasi (p-value 0.050). Kesimpulan penelitian yaitu terdapat hubungan siginifikan antara sikap terhadap perilaku personal hygiene menstruasi siswi SMA Budi Utomo Jombang.

References

Andani, P. R. (2019). Correlation Between Knowledge and Attitude Toward Personal Menstrual Hygiene Practice Among Adolescents. JPH RECODE, 4(2), 88–98. http://dx.doi.org/¬10.20473/¬jphrecode. v4i2.14460

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Badan Pusat Statistik (BPS), Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes RI), & ICF International. (2018). Survei Demografi dan Kesehatan Remaja Indonesia 2017. Jakarta: BKKBN, BPS, Kemenkes RI dan ICF International. Diambil dari https:¬//promkes.net/2018/10/19/laporan-sdki-tahun-2017-kesehatan-reproduksi-remaja/

Badan Pusat Statistik (BPS). (2020). Statistik Indonesia 2020. Jakarta: Badan Pusat Statistik. Diambil dari https://www.bps.go.id/publication/2020/04/29/e9011b3155d45d70823c141f/statistik-indonesia-2020.html

Badan Pusat Statistika (BPS) Kabupaten Jombang. (2019). Kabupaten Jombang Dalam Angka 2019. Jombang: Badan Pusat Statistika (BPS) Kabupaten Jombang. Diambil dari https://jombangkab.¬bps.¬go.id/-publication/2019/08/16/13ed62a0f2f7470798e508f1/kabupaten-jombang-dalam-angka-2019.html

Badan Pusat Statistika (BPS) Provinsi Jawa Timur. (2016). Statistik Remaja Jawa Timur 2015. Surabaya: Badan Pusat Statistik Provinsi Jawa Timur. Diambil dari https://jatim.bps.go.id/¬publication/¬2016/-06/¬30/d1fac45b25821d9a73e967c2/statistik-remaja-jawa-timur-2015.html

Clement, I. (2012). Manual of Commcunity Health Nursing. New Delhi: Jaypee Brothers Medical Publishers.

Ernawati, E. Asrina, A. & Suharni, S. (2019). Pengaruh Metode Diskusi Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Tentang Kebersihan Diri (Studi Pada Santriwati Pondok Pesantren Darul Abrar). Seminar Nasional Sinergitas Multidisiplin Ilmu Pengetahuan dan Teknologi (SMIPT), 2, 48–53.

Ernawati, E. (2013). Faktor Determinan Terjadinya Vaginosis Bakterial PadaWanita Usia Subur di Kota Makassar. Jurnal Ilmiah Kesehatan Diagnosis, 3(5), 71–78.

Harnani, Y. Marlina, H. & Kursani, E. (2015). Teori Kesehatan Reproduksi (Untuk Mahasiswa Ilmu Kesehatan Masyarakat). Sleman: Deepublish.

Hastuti, D, R. K. & Pramana, R. P. (2019). Studi Kasus Manajemen Kebersihan Menstruasi (MKM) Siswa SD dan SMP di Indonesia. Jakarta: The SMERU Research Institute. Diambil dari http://¬www.¬smeru.-or.id/¬sites/default/files/publication/mkm_id_0.pdf

Irianto, K. (2014). Panduan Lengkap Biologi Reproduksi Manusia (Human Reproductive Biology) Untuk Paramedis dan Nonmedis. Bandung: Alfabeta.

Jasmine, I. A. Rosida, L. & Marlinae, L. (2016). Hubungan Antara Pengetahuan dan Sikap Tentang Personal Higiene dengan Perilaku Pencegahan Penularan Skabies. Jurnal Publikasi Kesehatan Masyarakat Indonesia, 3(1), 7–12. http://dx.doi.org/10.20527/jpkmi.v3i1.2730

Kementerian Kesehatan RI. (2015). Infodatin Kesehatan Reproduksi Remaja. Pusat Data dan Informasi Kementerian Kesehatan RI. Diambil dari https://pusdatin.kemkes.go.id/¬download.php?file-=download/¬pusdatin/infodatin/infodatin-reproduksi-remaja.pdf

Kiswanto, K. Wardani, H. E. & Hapsari, A. (2019). Hubungan Pengetahuan dengan Mitra Pria dalam Keluarga Berencana di Desa Klampok, Kecamatan Singosari, Kabupaten Malang. Sport Science and Health, 1(1), 10–13.

Kristanti, L. A. & Sebtalesy, C. Y. (2019). Kapasitas Orang Tua Terhadap Personal Hygiene Anak Autis. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Lestariningsih, S. (2015). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Praktik Higiene Menstruasi. Jurnal Kesehatan Metro Sai Wawai, 8(2), 14–22. http://dx.doi.org/10.26630/jkm.v8i2.174

Maulina, N. (2017). Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Remaja Putri Dengan Personal hygiene Saat Menstruasi Pada Siswi Kelas IX DI SMP Negeri 1 Lhokseumawe Tahun 2016. Jurnal Ilmiah Sains, Teknologi, Ekonomi, Sosial dan Budaya, 1(1), 74–79.

Notoatmodjo, S. (2012). Promosi Kesehatan dan Perilaku Kesehatan. Jakarta: PT. Rineka Cipta.

Palupi, T. D. Pristya, T. Y. R. & Novirsa, R. (2020). Myths About Menstrual Personal Hygiene Among Female Adolescents. Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional (National Public Health Journal), 15(2), 80–85. https://doi.org/10.21109/kesmas.v15i2.2719

Pawesti, G. C. T. (2015). Pengaruh Metode Multimedia Learning Tentang Perineal Hygiene Terhadap Pengetahuan Dan Sikap Pada Remaja Putri Yang Mengalami Menstruasi di SMP PGRI 1 Pakisaji Kabupaten Malang (University Muhammadiyah Malang). University Muhammadiyah Malang. Diambil dari http://eprints.umm.ac.id/23543/1/jiptummpp-gdl-gitacitrat-40027-2-bab1.pdf

Prijatni, I. & Rahayu, S. (2016). Modul Bahan Ajar Cetak Kebidanan: Kesehatan Reproduksi dan Keluarga Berencana. Jakarta: Pusat Pendidikan Sumber Daya Manusia Kesehatan.

Pudiastuti, R. D. (2012). Tiga Fase Penting Pada Wanita. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Putri, N. A. & Setianingsih, A. (2016). Hubungan Pengetahuan dan Sikap Terhadap Perilaku Personal hygiene Mentruasi. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat, 5(1), 62–76. https://doi.org/10.33221/jikm.v5i1.310

Pythagoras, K. C. (2017). Personal Hygiene Remaja Putri Ketika Menstruasi. Jurnal Promkes, 5(1), 13–26. http://dx.doi.org/10.20473/jpk.V5.I1.2017.13-26

Riyadi, A. (2016). Pemenuhan Hak Kesehatan Seksual dan Reproduksi (Annual Report 2015). Jakarta: PKBI.

Sharma, P. & Sheoran, P. (2015). Screening and Assessment of Knowledge and Expressed Practices Regarding Reproductive Tract Infection among Married and Unmarried Women in Rural Area of Mullana, Ambala, Haryana. International Journal of Science and Research (IJSR), 4(2), 465–470.

Sinaga, E. Saribanon, N. Sa’adah, S. N. Salamah, U. Murti, Y. A. Trisnamiati, A. & Lorita, S. (2017). Manajemen Kesehatan Menstruasi. Jakarta: Universitas Nasional IWWASH Global One. Diambil dari http://ppi.unas.ac.id/wp-content/uploads/2017/06/Buku-Manajemen-Kesehatan-Menstruasi-Oke.pdf

Suryani, L. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Remaja Putri Tentang Personal Hygiene Pada Saat Menstruasi di SMP Negeri 12 Kota Pekanbaru. JOMIS (Journal of Midwifery Science), 3(2), 68–79.

Wahyudi, A. S. Asmoro, C. P. & Suarilah, I. (2018). Faktor Yang Berhubungan Dengan Personal Hygiene Saat Menstruasi. Jurnal Kesehatan Manarang, 4(2), 104–113. https://doi.org/10.33490/jkm.v4i2.96

WHO. (2018). Report On Global Sexually Transmitted Infections Surveillance 2018. Geneva: WHO. Diambil dari https://apps.who.int/iris/bitstream/handle/10665/277258/9789241565691-eng.pdf?ua=1

Winerungan, E. M. Hutagaol, E. & Wowiling, F. (2013). Hubungan Pengetahuan Kesehatan Reproduksi Dengan Kejadian Iritasi Vagina Saat Menstruasi Pada Remaja di SMP Negeri 8 Manado. Jurnal Keperawatan, 1(1), 1–6.

Yakina, A. N., Adi, S. & Ariwinanti, D. (2020). Pengaruh Pendidikan Kesehatan Menggunakan Team Games Tournament (TGT) Terhadap Pengetahuan dan Sikap Cuci Tangan Pakai Sabun Pada Pencegahan Penyakit Diare di Siswa Kelas 5 Sekolah Dasar. Sport Science and Health, 2(2), 145–151.

Downloads

Published

16-02-2022

Issue

Section

Articles