Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pasien Umum Memilih Instalasi Rawat Inap Rumah Sakit Wava Husada Selama Masa Pandemi Covid-19

Authors

  • Miranda Gracia Salsabila Universitas Negeri Malang
  • Sapto Adi Universitas Negeri Malang
  • Erianto Fanani Universitas Negeri Malang
  • Anindya Hapsari Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.17977/um062v5i32023p310-329

Keywords:

the factors of hospital selection, inpatient, wava husada hospital, general patient, faktor pemilihan rumah sakit, rawat inap, rumah sakit wava husada, pasien umum

Abstract

Abstract: Researchers wanted to know what factors influence the general public in choosing to stay at Wava Husada Hospital during the Covid-19 pandemic because many people were afraid to go to hospital, especially if they have to be hospitalized. The reason for choosing Wava Husada Hospital was because this hospital was a type B hospital with the highest number of visits located in Malang Regency. This study used a qualitative method with In-depth Interview technique to collect data from informants. The population of this study were non BPJS patients who were hospitalized at Wava Husada Hospital, while the number of informants selected in this study were three people. The data were analyzed by transcribing the entire interview process with the informants and then grouped by concept which would then be analyzed to find conclusions. It can be found six factors that influence the community to do hospitalization at Wava Husada Hospital, the six factors were the location of the hospital, the cleanliness of the hospital, the proximity of the patient to medical personnel (doctors and nurses), the services provided by the hospital, the facilities owned by the hospital. by the hospital, and the last was the experience of others. The factor that most influences informants in making decisions was the closeness between patients and doctors and nurses.

Abstrak: Peneliti ingin mengetahui faktor apa saja yang mempengaruhi masyarakat umum dalam memilih melakukan rawat inap di Rumah Sakit Wava Husada selama masa pandemi Covid-19 karena banyak masyarakat yang takut untuk berobat ke rumah sakit, apalagi jika harus melakukan rawat inap.  Alasan dari dipilihnya Rumah Sakit Wava Husada yaitu karena rumah sakit ini merupakat rumah sakit tipe B dengan jumlah kunjungan terbanyak yang terletak di Kabupaten Malang. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan teknik In-depth Interview untuk mengumpulkan data dari informan. Populasi penelitian ini yaitu pasien non BPJS yang melakukan rawat inap di Rumah Sakit Wava Husada, sedangkan jumlah informan yang terpilih dalam penelitian ini yaitu sebanyak tiga orang. Data dianalisis dengan cara menstraskripkan seluruh proses wawancara dengan informan lalu dikelompokkan berdasarkan konsep yang kemudian akan dianalisa untuk mencari kesimpulan. Dapat ditemukan enam faktor yang mempengaruhi masyarakat untuk melakukan rawat inap di Rumah Sakit Wava Husada, keenam faktor tersebut yaitu lokasi rumah sakit, kebersihan rumah sakit, kedekatan pasien dengan tenaga medis (dokter dan perawat), pelayanan yang diberikan oleh rumah sakit, fasilitas yang dimiliki oleh rumah sakit, dan yang terakhir yaitu pengalaman orang lain. Faktor yang paling mempengaruhi informan dalam mengambil keputusan yaitu kedekatan antara pasien dengan dokter dan juga perawat.

References

Akbar, Andi Ichsan, Darmawansyah, and Asiah Hamzah. 2012. “Hubungan Bauran Pemasaran dengan Keputusan Memilih Layanan Kesehatan pada Pasien Rawat Inap Di Rumah Sakit Ibu dan Anak Siti Fatimah Makassar Tahun 2012.”

Anggraheni, Nila Vicky, H. Abi Muhlisin, and Ambarwati. 2012. “Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengambilan Keputusan Masyarakat Untuk Memilih Jasa Pelayanan Kesehatan Di Rumah Sakit PKU Muhammadiyah Simo Kabupaten Boyolali.”

Anggraini, Merry Tiyas, and Afiana Rohmani. 2012. “Hubungan Kepuasan Pasien dengan Minat Pasien dalam Pemanfaatan Ulang Pelayanan Kesehatan pada Praktek Dokter Keluarga.” Jurnal UNIMUS 154–61.

Arifin, S. 2012. Hukum Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup di Indonesia. Jakarta: PT. Sofmedia.

BPS Kab Malang. 2020. “Badan Pusat Statistik Kabupaten Malang.” Retrieved July 13, 2022 (https://malangkab.bps.go.id/statictable/2018/10/23/692/kegiatan-pelayanan-rumah-sakit-umum-daerah-kanjuruhan-kabupaten-di-kabupaten-malang-2017---2019.html).

Departemen Kesehatan Republik Indonesia. 2009. Profil Kesehatan Indonesia 2008. Jakarta: Departemen Kesehatan Republik Indonesia.

Ekawati, Septian Saraslina, and Helen Andriani. 2022. “Strategi Bauran Pemasaran Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Yadika Pondok Bambu pada Masa Pandemi Covid-19.” Jurnal Medika Hutama Vol 03 No 02:2073–83.

Hardiana, Devi. 2018. “Perilaku Masyarakat Dalam Menjaga Kebersihan Lingkungan Lingkungan Pantai Kecamatan Sasak Ranah Pasisie Kabupaten Pasaman Barat.” Jurnal Buana Volume 2 No. 2.

Hasan, Sabri, and Aditya Halim Perdana Kusuma Putra. 2018. “Loyalitas Pasien Rumah Sakit Pemerintah: Ditinjau Dari Perspektif Kualitas Layanan, Citra, Nilai dan Kepuasan.” Jurnal Manajemen Indoensia Vol. 18(3):184–96.

Hermawan, Andi, Cokro Aminoto, and Cahyu Septiwi. 2011. “Analisis Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Masyarakat Berobat Di Puskesmas Kecamatan Buayan.” Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan 7(2).

Isriawaty, Fheriyal Sri. 2015. “Tanggung Jawab Negara dalam Pemenuhan Hak Atas Kesehatan Masyarakat Berdasarkan Undang Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945.” 3(2).

Juhariah, Siti, Tita Hariyanti, and Fatchur Rochman. 2012. “Pengalaman Pasien Dirawat Inap sebagai Upaya Perencanaan Bauran Pemasaran (Studi Fenomenologi Di Rumah Sakit X Kabupaten Malang, Jawa Timur).” Jurnal Manajemen Pelayanan Kesehatan 15:147–55.

Kemenkes RI. 2021. “Informasi SDM Kesehatan Nasional.” BADAN PPSDM KESEHATAN. Retrieved December 23, 2021 (http://bppsdmk.kemkes.go.id/info_sdmk/info/distribusi_sdmk_rs_per_prov?prov=35).

Kementerian Kesehatan RI. 2016. “PHBS.” Direktorat Promosi Kesehatan Kementerian Kesehatan RI. Retrieved August 29, 2022 (https://promkes.kemkes.go.id/phbs).

Lastriyah. 2019. Kebersihan Lingkungan. Jakarta: Rineka Cipta.

Lupiyoadi, Rambat, and Hamdani A. 2006. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Empat.

Maharani, Dea Irnita. 2012. “STUDI MENGENAI PERAN KUALITAS LAYANAN DALAM MEMBENTUK KEPUASAN DAN SIKAP PELANGGAN TERHADAP MEREK, SERTA KONSEKUENSINYA PADA MINAT MEREFERENSIKAN MEREK (Studi pada Salon Lie Kuang di Kota Semarang).” Jurnal Sains Pemasaran Indonesia (Indonesian Journal of Marketing Science) 11(2):127–45. doi: 10.14710/jspi.v11i2.127.

Mayasari, Ella, Nihayatul Munaa, Lailatul Kodriyah, Ida Herawati, and Ronal Surya Aditya. 2020. “Keputusan Masyarakat Dalam Pemilihan Rumah Sakit Untuk Pelayanan Kesehatan Di Wilayah Malang Raya.” JKEP Volume 5 Nomor 2:114–21.

Nazaruddin. 2014. “Analisis Perilaku Masyarakat Dalam Upaya Menciptakan Kebersihan Lingkungan Di Kota Pekanbaru (Studi Kasus Kelurahan Simpang Baru).” Jom FISIP Volume 1 No. 2.

Noel, Hayden. 2009. Basics Marketing 01: Consumer Behaviour. Switzerland: AVA Publishing.

Notoatmodjo, Soekidjo. 2014. Ilmu Perilaku Kesehatan. Jl. Matraman Raya No. 148 Jakarta 13150: PT Rineka Cipta.

Nugraha, N. A., I. S. Wulandari, and G. S. Adi. 2016. “Kualitas Pelayanan Kesehatan Lansia di Kota Yogyakarta (Studi Kasus Pelayanan Kesehatan pada Puskesmas Mantrijeron).”

Nurlia, Cahya, Asiah Hamzah, and Indar. 2012. “Hubungan Bauran Pemasaran Dengan Keputusan Pasien Rawat Inap Memilih Layanan Kesehatan Di Rumah Sakit Islam Faisal Makassar Tahun 2011.” Jurnal AKK Vol 1 No 1:1–55.

Omay, Esma Gultvin Gur, and Emrah Cengiz. 2013. “Health Tourism in Turkey: Opportunities and Threats.” 4(10). doi: 10.5901/mjss.2013.v4n10p424.

P2PTM Kemenkes RI. 2019. “Apa yang dimaksud Sehat dan Bugar?” p2ptm.kemkes.go.id. Retrieved (http://p2ptm.kemkes.go.id/infographic-p2ptm/hipertensi-penyakit-jantung-dan-pembuluh-darah/apa-yang-dimaksud-sehat-dan-bugar).

Puspita, Lydia, Endang M. Sasmita, and Bida Sari. 2020. “Pengaruh Lokasi, Citra Rumah Sakit, dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Memilih RSUD Pasar Minggu.” Jurnal IKRS-ITH Ekonomika Volume 2 Nomor 3:64–73.

Rahmayanti, Fida, David, and Tri Wahyu S. 2016. “Pengukuran Kinerja Unit Pemasaran RSI Unisma Malang Menggunakan Balanced Scorecard.” Jurnal Kedokteran Brawijaya 29. doi: https://doi.org/10.21776/ub.jkb.2016.029.03.13.

Rochmiati, Rochmiati, Chriswardhani Suryawati, and Zahroh Shaluhiyah. 2021. “FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEPUTUSAN PILIHAN PASIEN RAWAT INAP DI RUMAH SAKIT SYARIAH.” JKM (Jurnal Kesehatan Masyarakat) Cendekia Utama 8(2):152–64. doi: 10.31596/jkm.v8i2.680.

S., Felisitas A. Sri, Elizabeth Y. Y. Vinsur, and Emy Sutiyarsih. 2019. “Analisis Faktor yang Mempengaruhi Lansia Datang Ke Pelayanan Kesehatan.” JURNAL NERS DAN KEBIDANAN. doi: 10.26699/jnk.v6i2.ART.p189-196.

Satrianegara, Muhammad Fais, Surahmawati Surahmawati, and Asriani Asriani. 2016. “Faktor-Faktor Yang Behubungan Dengan Pemanfaatan Ulang Pelayanan Rawat Jalan Pada Pasien Tb Paru di RSUD Labuang Baji Makassar Tahun 2016.” Al-Sihah: The Public Health Science Journal 49–59. doi: 10.24252/as.v8i1.2080.

Siahaan, Selma A. S. 2018. “Faktor yang Berpengaruh terhadap Pemanfaatan Fasilitas Pelayanan Kesehatan Swasta.” Jurnal Penelitian dan Pengembangan Pelayanan Kesehatan 2. doi: https://doi.org/10.22435/jpppk.v2i2.183.

Soemitro, Ria Asih Aryani, and Hitapriya Suprayitno. 2018. “Pemikiran Awal tentang Konsep Dasar Manajemen Aset Fasilitas.” Jurnal Manajemen Aset Infrastruktur & Fasilitas Volume 2:1–14.

Soenarso, Sugeng Adji. 2020. “Survei Markplus: Masyarakat Enggan Mengunjungi Rumah Sakit Sejak Pandemi Covid-19.” amp.kontan.co.id. Retrieved (https://amp.kontan.co.id/news/survei-markplus-masyarakat-enggan-mengunjungi-rumah-sakit-sejak-covid-19).

Surahman, and Sudibyo Supardi. 2016. Ilmu Kesehatan Masyarakat PKM. Jakarta Selatan: Pusdik SDM Kesehatan.

Tu, Ha T., and Johanna R. Lauer. 2008. “Word of Mouth and Physician Referrals Still Drive Health Care Provider Choice.” Research Brief (9):1–8.

Wulandari, Citra, La Ode Ali Imran Ahmad, and Syawal K. Saptaputra. 2016. “Faktor yang Berhubungan dengan Pemanfaatan Pelayanan Kesehatan di UPTD Puskesmas Langara Kecamatan Wawonii Barat Kabupaten Konawe Kepulauan Tahun 2016.”

Downloads

Published

22-03-2023

Issue

Section

Articles