Pengaruh model problem based learning berbantuan google classroom terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran Geografi

Authors

  • Anita Nur Aini Universitas Negeri Malang
  • Yuswanti Ariani Wirahayu Universitas Negeri Malang
  • Budijanto Budijanto Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.17977/um063v2i12p1236-1248

Keywords:

berpikir kritis, problem based learning, google classroom

Abstract

Critical thinking skills are important to be mastered by every student. These skills can be developed by applying the Problem Based Learning model because the model is able to train their critical thinking skills through the steps of the Problem Based Learning model that uses real problems around students. The purpose of this study is to explain how the influence of the Google Classroom-assisted Problem Based Learning model on students' critical thinking skills. The research design used a quasi-experimental design with a posttest only control group design. The research subjects were class XII IPS 1 as the control class and XII IPS 2 as the experimental class. The assessment instrument uses an essay test with six questions arranged based on critical thinking indicators. The data analysis technique used independent sample t-test with a sig level of 0.05 and supported by IBM SPSS Statistics 25.0 x64. The results of the t-test analysis showed Sig (2-tailed) of 0.013 less than equal to 0.05. The results of these calculations show that the use of the Problem Based Learning model assisted by Google Classroom has an effect on students' critical thinking skills.

Kemampuan berpikir kritis penting dikuasai oleh setiap siswa. Keterampilan ini dapat dikembangkan dengan menerapkan model Problem Based Learning karena model tersebut mampu melatih kemampuan berpikir kritis mereka melalui langkah-langkah model Problem Based Learning yang menggunakan permasalahan nyata di sekitar siswa. Tujuan penelitian ini adalah untuk menjelaskan bagaimana pengaruh model Problem Based Learning berbantuan Google Classroom terhadap kemampuan berpikir kritis siswa. Rancangan penelitian menggunakan quasi eksperiment dengan desain posttest only control group. Subjek penelitian adalah kelas XII IPS 1 sebagai kelas kontrol dan XII IPS 2 sebagai kelas eksperimen. Instrumen penilaian menggunakan tes essay berjumlah enam pertanyaan yang disusun berdasarkan indikator berpikir kritis. Teknik analisis data menggunakan uji independent sample t-test dengan taraf sig 0,05 dan didukung oleh IBM SPSS Statistics 25.0 x64. Hasil analisis uji-t menunjukkan Sig (2-tailed) sebesar 0,013 kurang dari sama dengan 0,05. Hasil perhitungan tersebut memperlihatkan bahwa penggunaan model Problem Based Learning berbantuan Google Classroom berpengaruh terhadap kemampuan berpikir kritis siswa.

References

Alfi, C., Sumarmi, S., & Amirudin, A. (2016). Pengaruh pembelajaran geografi berbasis masalah dengan blended learning terhadap kemampuan berpikir kritis siswa SMA. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 1(4), 597-602.

Amalia, N. F., & Pujiastuti, E. (2017, February). Kemampuan berpikir kritis dan rasa ingin tahu melalui model pbl. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (pp. 523-531).

Dewi, K., Indahwati, K., & Febrianti, L. (2021). Microblog dan Mobile Learning: Inovasi Metode Pembelajaran dalam Meningkatkan Creativity Skill. Jurnal Pendidikan Geografi Undiksha, 9(3), 164-174.

Durahman, D. (2018). Fitur Google classroom. Jurnal Diklat Keagamaan, XII, 215–221.

Fajrilia, A., Handoyo, B., & Utomo, D. H. (2019). Pengaruh Model Problem Based Learning terhadap Kemampuan Berpikir Tingkat Tinggi Siswa SMA. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 4(10), 1276-1280.

Fridianianti, A., Purwati, H., & Murtianto, Y. H. (2018). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Dalam Menyelesaikan Soal Aljabar Kelas VII SMP Negeri 2 Pangkah Ditinjau dari Gaya Kognitif Reflektif dan Kognitif Impulsif. Aksioma, 9(1), 11-20.

Herzon, H. H., Budijanto, B., & Utomo, D. H. (2018). Pengaruh Problem-Based Learning (PBL) terhadap Keterampilan Berpikir Kritis. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 3(1), 42–46. http://journal.um.ac.id/index.php/jptpp/article/view/10446

Hidayah, R., Salimi, M., & Susiani T. S. (2017). Critical Thinking Skill: Konsep Dan Inidikator Penilaian. Universitas Sebelas Maret

Ikmal, N. (2019). Pengaruh Model Problem Based Learning terhadap Kemampuan Berfikir Kritis siswa SMA Muhammadiyah 2 Pontianak.

Indrawati, D. W. (2021). Penerapan Model Pembelajaran Daring Google Classroom, Google Meet dan Instagram Dalam Meningkatkan Keaktifan Belajar Siswa Saat Pandemi Covid 19 di SMA Negeri 1 Candiroto. EDUTECH: Jurnal Inovasi Pendidikan Berbantuan Teknologi, 1(2), 134–139. https://doi.org/10.51878/edutech.v1i2.458

Masrinah, E. N., Aripin, I., & Gaffar, A. A. (2019, October). Problem Based Learning (PBL) untuk Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan (Vol. 1, pp. 924-932).

Mauludiyah, A., Wirahayu, Y. A., & Suharto, Y. (2021). Pembelajaran Problem Based Learning berbantuan Edmodo terhadap kemampuan pemecahan masalah Geografi untuk siswa SMA. Jurnal Integrasi dan Harmoni Inovatif Ilmu-Ilmu Sosial, 1(11), 1210–1225.

Muhzemmil, I., Surur, M., & Astindari, T. (2021). Pengaruh Model Problem Based Learning (PBL) terhadap Berpikir Kritis Peserta Didik Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XI di MA Miftahul Ulum Tahun Pelajaran 2020/2021. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(2), 2721-2728.

Novianti, R., Rusyana, A., & Yulisma, L. (2021). Pengaruh model problem based learning melalui classroom terhadap keterampilan berpikir kritis siswa pada sub materi pencemaran lingkungan di SMA Negeri 1 Kawali. J-KIP (Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan), 2(3), 213-220.

Pradana, D. B. P., & Harimurti, R. (2017). Pengaruh Penerapan Tools Google Classroom pada Model Pembelajaran Project Based Learning terhadap Hasil Belajar Siswa. IT-Edu: Jurnal Information Technology and Education, 2(01), 59–67. https://ejournal.unesa.ac.id/index.php/it-edu/article/view/20527%0Ahttps://ejournal.unesa.ac.id

Qomariyah, E. N. (2016). Pengaruh problem based learning (PBL) terhadap kemampuan berpikir kritis siswa pada pembelajaran kimia. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran, 23(2), 132–141.

Rahmawati, R., Supriadi, G. S. F., Pratiwi, P., Riandi, R., & Supriatno, B. (2021). Inovasi Pembelajaran Metode Konvensional dikombinasikan dengan Metode PBL. Biodik, 7(3), 68–72. https://doi.org/-10.22437/bio.v7i3.13020

Rahmawati, R. I. (2019). Pengaruh Implementasi Model Problem Based Learning (PBL) terhadap Kemampuan Berfikir Kritis IPA Siswa SMPN 1 Pakusari. ScienceEdu: Jurnal Pendidikan IPA, 1(1), 31-36.

Riyani, P., Sampoerno, P. D., & Santi, V. M. (2021). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning berbantuan Google Classroom terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Siswa. Jurnal Riset Pembelajaran Matematika Sekolah, 5(2), 27-34.

Soekamto, H. (2020). Panduan Penyusunan Lembar Kegiatan Peserta Didik (LKPD). Sistem Pengelolaan Pembelajaran. https://doi.org/10.13140/RG.2.2.35713.17766

Sofyan, H., & Komariah, K. (2016). Pembelajaran problem based learning dalam implementasi kurikulum 2013 Di SMK. Jurnal Pendidikan Vokasi, 6(3), 260-271.

Soima, I. Y., Surur, M., & Puspitasari, Y. (2021). Penerapan Pbl (Problem Based Learning) Berbantuan Media Video Untuk Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kritis Peserta Didik Kelas X Di Ma Sarji Ar-Rasyid. Visipena, 12(1), 139–155. https://doi.org/10.46244/visipena.v12i1.1459

Widyantara, V. (2020). Konsep, Penggunaan, Perbandingan, Kelebihan Dan Kekurangan Serta Implikasi Google Classroom Sebagai Media Pembelajaran Jarak Jauh. Jurnal Pendidikan Vokasi Konstruksi Bangunan, May, 1–5.

Woa, K. M., Utaya, S., & Susilo, S. (2018). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning terhadap Kemampuan Memecahkan Masalah Geografi pada Siswa SMA. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 3(3), 406-411.

World Economic Forum. (2020). The future of jobs report 2020 | world economic forum. The Future of Jobs Report, October, 1163. https://www.weforum.org/reports/the-future-of-jobs-report-2020/digest

Wulandari, R., Wardhani, S., & Nawawi, S. (2020). Pengaruh Model Problem Based Learning Terhadap Keterampilan Berpikir Kritis Siswa Materi Keanekaragaman Hayati. BEST Journal (Biology Education, Sains and Technology), 3(1), 45–53. https://doi.org/10.30743/best.v3i1.2435

Wulansari, W. (2018). Upaya Peningkatan Keaktifan dan Prestasi Belajar Dengan Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Pada Mata Pelajaran Elektronika Dasar Siswa Kelas X Kompetensi Keahlian Teknik Elektronika Industri di SMK Negeri 3 Boyolangu Kabupaten Tulungagung.

Yusuf, N. R. (2020). Pengaruh Model Pembelajaran Problem Based Learning (PBL) Dengan Media Google Classroom Terhadap Aktivitas Dan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Gelombang Bunyi (Doctoral dissertation, program Studi Pendidikan Fisika Jurusan Pendidikan Mipa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Jember 2020).

Zubaidah, S. (2016, December). Keterampilan abad ke-21: Keterampilan yang diajarkan melalui pembelajaran. In Seminar Nasional Pendidikan (Vol. 2, No. 2, pp. 1-17).

Downloads

Published

2023-01-04

Issue

Section

Articles