Pengembangan bahan ajar digital Geografi materi sumber daya alam berbasis High Order Thinking Skill (HOTS)

Authors

  • Moh. Muzaki Universitas Negeri Malang
  • Budi Handoyo Universitas Negeri Malang
  • Didik Taryana Universitas Negeri Malang

DOI:

https://doi.org/10.17977/um063v2i1p13-23

Keywords:

digital textbooks, HOTS, natural resources, buku ajar digital, sumber daya alam

Abstract

The development of students in the field of technology is growing rapidly. In the midst of the COVID-19 pandemic, students learn online. 21st century students are required to have adequate abilities and skills to compete in the global competition which can be achieved with digital learning books. HOTS-based digital textbook on natural resource materials. The research and development model adopts the ADDIE model (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). The types of data used in this study include qualitative and quantitative data collected using a questionnaire. The resulting data is descriptive quantitative. The validation stage for material expert validation is 91 percent, from language validation 81 percent, from design validation 97 percent. The trial in class XI MIPS 2 was obtained, namely 88 percent and the teacher's response was 98 percent. The HOTS test results obtained a percentage of 12 percent for the range of values 86-100, 49 percent for the value of 76-85, and 32 percent for the range of values 61-75. As a result, digital geography textbooks are very feasible to be applied in learning natural resource materials in Geography.

Perkembangan peserta didik bidang teknologi semakin pesat. Ditengah pandemi covid 19, peserta didik melakukan pembelajaran dalam jaringan. Abad ke 21 peserta didik diharuskan mempunyai kemampuan dan keterampilan yang memadai untuk bersaing di persaingan global salah satunya dapat dicapai dengan buku ajar digital. Buku ajar digital berbasis HOTS pada materi sumber daya alam. Model penelitian dan pengembangan mengadopsi model ADDIE (Analisys, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Jenis data yang digunakan dalam penelitian ini meliputi data kualitatif dan kuantitatif yang dikumpulkan dengan menggunakan angket. Data yang dihasilkan yaitu deskriptif kuantitatif. Tahap validasi kepada validasi ahli materi 91 persen, dari validasi bahasa 81 persen, dari validasi desain 97 persen. Hasil ujicoba di kelas XI MIPS 2 diperoleh nilai yaitu 88 persen dan tanggapan guru 98 persen. Hasil tes HOTS diperoleh persentase 12 persen untuk rentang nilai 86-100, 49 persen untuk nilai 76-85, dan 32 persen untuk rentang nilai 61-75. Hasil tersebut, Buku ajar digital Geografi sangat layak diterapkan di pembelajaran materi sumber daya alam dalam Geografi.

References

Afwan, B., Suryani, N., & Ardianto, D. T. (2020). Analisis Kebutuhan Pembelajaran Sejarah Di Era Digital. Proceeding UM Surabaya.

Anisah, A., & Lastuti, S. (2018). Pengembangan Bahan Ajar berbasis HOTS untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis Mahasiswa. Kreano, Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 9(2), 191-197.

Ariyana, Y., Bestary, R., & Mohandas, R. (2018). Buku pegangan pembelajaran berorientasi pada keterampilan berpikir tingkat tinggi. Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Hak.

Asrizal, A., Festiyed, F., & Sumarmin, R. (2017). Analisis kebutuhan pengembangan bahan ajar ipa terpadu bermuatan literasi era digital untuk pembelajaran siswa SMP kelas VIII. Jurnal Eksakta Pendidikan (JEP), 1(1), 1-8.

Dinni, H. N. (2018, February). HOTS (High Order Thinking Skills) dan kaitannya dengan kemampuan literasi matematika. In PRISMA, Prosiding Seminar Nasional Matematika (Vol. 1, pp. 170-176).

Emda, A. (2018). Kedudukan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran. Lantanida Journal, 5(2), 172-182.

Guswita, R. (2021). Pengembangan buku ajar digital bahasa indonesia berbasis HOTS untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah mahasiswa STKIP Muhammadiyah Muara Bungo. Jurnal Basicedu, 5(5), 4340-4351.

Ibnu, S., & Sutrisno, S. (2020). Pengembangan Bahan Ajar Kimia Materi Hidrolisis Garam dengan Pendekatan Scientific Inquiry Berbasis Problem Based Learning. Jurnal Pendidikan: Teori, Penelitian, dan Pengembangan, 5(7), 980-990.

Kristiyono, A. (2018). Urgensi dan penerapan Higher Order Thingking Skills di sekolah. Jurnal Pendidikan Penabur, 17(31), 36-46.

Manalu, H. C., Silaban, S., & Hutabarat, W. (2018). The development of teaching materials stoichiometric integrated multimedia easy sketch. Advances in Social Science, Education and Humanities Research, 200, 352-356.

Manurung, I. F. U. (2020). Penggunaan bahan ajar digital berbasis inquiry pada masa pandemi Covid-19 untuk mata kuliah pembelajaran IPA di SD kelas tinggi. el-Ibtidaiy: Journal of Primary Education, 3(2), 73-82.

Munawaroh, S., Degeng, N. S., & Sitompul, N. C. (2021). Pengembangan bahan ajar Matematika materi bilangan berbasis Higher Order Thinking Skills (HOTS). Edcomtech Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 6(1), 125-139.

Nisa, N. C., Nadiroh, N., & Siswono, E. (2018). Kemampuan berpikir tingkat tinggi (HOTS) tentang lingkungan berdasarkan latar belakang akademik siswa. Jurnal Ilmiah Pendidikan Lingkungan Dan Pembangunan, 19(02), 1-14.

Nofrion, N., & Wijayanto, B. (2018). Learning activities in higher order thinking skill (HOTS) oriented learning context. Geosfera Indonesia, 3(2), 122-130.

Nursyam, A. (2019). Peningkatan minat belajar siswa melalui media pembelajaran berbasis teknologi informasi. Ekspose: Jurnal Penelitian Hukum dan Pendidikan, 18(1), 811-819.

Pamungkas, B. R. (2020). Pendidikan di era disrupsi teknologi atau perkembangan teknologi.

Puspitasari, R., Hamdani, D., & Risdianto, E. (2020). Pengembangan e-modul berbasis HOTS berbantuan flipbook marker sebagai bahan ajar alternatif siswa SMA. Jurnal Kumparan Fisika, 3(3), 247-254.

Ramli, M. (2015). Implementasi riset dalam pengembangan higher order thinking skills pada pendidikan sains. In Prosiding SNPS (Seminar Nasional Pendidikan Sains) (Vol. 2, pp. 6-17).

Salsabila, U. H., Sari, L. I., Lathif, K. H., Lestari, A. P., & Ayuning, A. (2020). Peran Teknologi Dalam Pembelajaran Di Masa Pandemi Covid-19. Al-Mutharahah: Jurnal Penelitian Dan Kajian Sosial Keagamaan, 17(2), 188-198.

Samadi, S. (2017). Geografi untuk SMA kelas XI (Volume 1). Bogor: Quadra.

Smaragdina, A. A., Nidhom, A. M., Soraya, D. U., & Fauzi, R. (2020). Pelatihan pemanfaatan dan pengembangan bahan ajar digital berbasis multimedia interaktif untuk menghadapi Era Revolusi Industri 4.0. Jurnal Karinov, 3(1), 53-57.

Sofyan, F. A. (2019). Implementasi HOTS pada kurikulum 2013. INVENTA: Jurnal Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 3(1), 1-9.

Sulaiman, T., & Wulandari, Y. (2017, October). The effectiveness of teachers’ higher order thinking skills questions on science test achievement of form four students. In International Conference on Education in Muslim Society (ICEMS 2017) (pp. 215-220). Atlantis Press.

Tanjung, A., & Fahmi, M. (2015). Urgensi pengembangan bahan ajar geografi berbasis kearifan lokal. Jurnal Pendidikan Geografi: Kajian, Teori, dan Praktek dalam Bidang Pendidikan dan Ilmu Geografi, 20(1), 24-29.

Utomo, D. S., Sumarmi, S., & Susilo, S. (2015). Pengembangan Bahan Ajar E-Learning Berbasis Edmodo pada Materi Litosfer Kelas X SMA. Jurnal Pendidikan Geografi: Kajian, Teori, dan Praktek dalam Bidang Pendidikan dan Ilmu Geografi, 20(2), 1-8.

Wibawa, R. P., & Agustina, D. R. (2019). Peran pendidikan berbasis higher order thinking skills (hots) pada tingkat sekolah menengah pertama di era society 5.0 sebagai penentu kemajuan bangsa indonesia. EQUILIBRIUM: Jurnal Ilmiah Ekonomi dan Pembelajarannya, 7(2), 137-141.

Wibowo, E., & Pratiwi, D. D. (2018). Pengembangan bahan ajar menggunakan aplikasi kvisoft flipbook maker materi himpunan. Desimal: Jurnal Matematika, 1(2), 147-156.

Widoyoko, E. P. (2013). Evaluasi program pembelajaran pansuan praktis.

Wiyono, B. D., Purwoko, B., & Winingsih, E. (2021). Pengembangan Bahan Ajar Manajemen Bimbingan dan Konseling Berorientasi Higher Order Thinking Skills (HOTS). Jurnal Komunikasi Pendidikan, 5(1), 40-54.

Yuliana, F. H., Fatimah, S., & Barlian, I. (2021). Pengembangan bahan ajar digital interaktif dengan pendekatan kontekstual pada mata kuliah teori ekonomi mikro. Jurnal PROFIT Kajian Pendidikan Ekonomi dan Ilmu Ekonomi, 8(1), 36-46.

Downloads

Published

2022-01-20

Issue

Section

Articles