Pengembangan multimedia powerpoint berbasis problem solving untuk siswa kelas X MIA SMA

Authors

  • Agustin Fatmawati
  • Sentot Kusairi
  • Sutopo Sutopo

DOI:

https://doi.org/10.17977/um067v1i7p502–516

Keywords:

Multimedia Powerpoint, Problem Solving, Suhu dan Kalor

Abstract

Tujuan dari penelitian dan pengembangan ini adalah mengembangkan multimedia powerpoint berbasis
problem solving pada materi suhu dan kalor untuk siswa kelas X MIA SMA dan mengetahui kelayakan
produk yang dibuat. Langkah-langkah pada penelitian ini yaitu: (1) potensi dan masalah, (2)
pengumpulan data, (3) desain produk, (4) validasi desain, (5) revisi desain, (6) uji coba produk, dan (7)
revisi produk. Berdasarkan hasil analisis, diketahui bahwa nilai rata-rata validasi produk oleh ahli adalah
3,33, nilai rata-rata validasi soal dan pembahasan dari ranah materi secara keseluruhan 3,77 dan dari
ranah konstruksi secara keseluruhan sebesar 3,50. Sedangkan berdasarkan hasil uji coba pemakaian ke
siswa didapatkan hasil multimedia powerpoint berbasis problem solving dapat membuat siswa membuat
lebih bersemangat dan lebih mudah memahami materi suhu dan kalor. Siswa tidak menemukan kendala
yang berarti dalam menggunakan media pembelajaran. Hal ini menunjukkan bahwa produk yang
dikembangkan dalam penelitian ini layak. Produk selanjutnya siap untuk diujikan skala luas

References

Crebert, G., Patrick, C. J., Cragnolini, V., Smith, C., Worsfold, K., & Webb, F. (2011). Griffith graduate attributes

teamwork skills toolkit. Griffith Graduate Attributes Teamwork Skills Toolkit.

Costa, A. L. (1985). Developing minds: A resource book for teaching thinking Alexandria. VA: ASCD.

Gok, T. (2010). The general assessment of problem solving processes and metacognition in physics

education. International Journal of Physics & Chemistry Education, 2(2), 110-122.

Hofstetter, Fred T. (2001). Multimedia Literacy. Third Edition. New York: McGraw-Hill International Edition

Pusat Bahasa. (2011). Kamus Besar Bahasa Indonesia v1.1. (Online), (http://ebsoft.web.id), diunduh

pada 2 September 2014

Puspitasari, I. (2013). Pengembangan multimedia powerpoint pokok bahasan fluida sebagai sarana belajar

mandiri siswa kelas XI SMA (Doctoral dissertation, Universitas Negeri Malang).

dan Kebudayaan, K. P. (2013). Permendikbud no. 69/2013: Kerangka dasar dan struktur kurikulum

SMA/MA. Jakarta: Kemendikbud.

Rusman, B., & berbasis Komputer, P. (2013). Mengembangkan Profesionalisme Abad 21. Bandung: Alfabeta.

Santrock, J. W. (2008). Educational psychology.(D. Angelica, Trans.) Jakarta: Salemba Humanika.

Severinus, D. (2013, September). Pembelajaran Fisika Seturut Hakekatnya Serta Sumbangannya dalam

Pendidikan Karakter Siswa. In lpf2013.

Suharsimi, A. (2006). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik. Jakarta: Rineka Cipta, 120-123.

Sukma, F. B. (2013). Pengembangan bahan ajar berbantuan komputer (CAI) fisika berbasis masalah untuk

mengembangkan kemampuan problem solving siswa kelas X/FB Bayon Sukma (Doctoral dissertation,

Universitas Negeri Malang).

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Pendidikan. Bandung: Alfabeta

Vaughan, Tay. (2004). Multimedia: Making It Work 6th Edition. Singapore: The McGraw Hill

Downloads

Published

11-01-2022

How to Cite

Fatmawati, A. ., Kusairi, S., & Sutopo, S. (2022). Pengembangan multimedia powerpoint berbasis problem solving untuk siswa kelas X MIA SMA. Jurnal MIPA Dan Pembelajarannya (JMIPAP), 1(7), 502–516. https://doi.org/10.17977/um067v1i7p502–516

Issue

Section

Articles